Skip to main content

38 Komponen pada Delphi Part 1

Elegant MDI
Komponen untuk aplikasi MDI. Dengan komponen ini maka semua window (MDI Child) yang aktif akan ditampilkan sebagai button pada autohidden panel.
[homepage] [download] notebook

Flatt All
Komponen yang dapat digunakan untuk mempercantik tampilan program Anda. Ada empat style yang dapat Anda gunakan,yaitu : Standard Windows, Flat, UltraFlat, dan WebStyle.
[homepage] [download] [Screenshoot] notebook


Mitec DBGrid
Mirip dengan komponen DBGrid, tapi dengan penambahan beberapa feature.
[homepage] [download]

BcBarMenu notebook notebook
Merupakan salah satu komponen favorit untuk mengganti komponen menu standard bawaan Delphi. Dengan BcBarMenu Anda dapat membuat menu yang sangat menarik seperti pada Windows XP.

FoldPanel
Komponen ini mirip dengan panel pada browser Netscape Navigator. Jika tidak sedang dipakai panel ini dapat Anda gulung, sehingga akan memperlebar bidang kerja pada program Anda.
[homepage] [download]

DesignerPlus for Delphi 5
Yang satu ini sebenarnya bukan merupakan komponen, tapi semacam tambahan (add-on) yang dapat digunakan saat bekerja pada IDE Delphi. Dengan DesignerPlus Anda dapat mengganti posisi, ukuran, tab orders, dll pada berbagai Control atau komponen dengan lebih mudah.

TextEdit
Komponen ini mirip dengan TEdit. Komponen ini sangat berguna jika Anda membutuhkan input data yang bertipe integer, float, currency atau persen.
[homepage] [download]

LMDTools
Berisi puluhan komponen yang cukup menarik. Misalnya untuk membuat bayangan pada form, toolbar seperti pada toolbar Internet Explorer, hyperlink, button yang menarik, dll.
[homepage] [download] [download demo]

TBarPopupMenu
Dengan komponen ini Anda dapat membuat pop up menu yang mempunyai warna gradasi di sebelah kiri (seperti pada Start Menu).

CanTools
Terdiri dari beberapa komponen, misalnya CantRecordView yang dapat digunakan untuk menampilkan single-record (pada database), CantDbGrid yang mirip dengan DBGrid tetapi dengan penambahan beberapa feature.

AnimationEffect
Sebuah komponen yang sangat menarik, yang dapat digunakan untuk menampilkan efek animasi pada saat suatu form diaktifkan.
[homepage] [download] [download demo]

Enhanced Open Dialog
Komponen yang dapat digunakan untuk membuat kotak dialog Open yang lebih menarik.
[homepage] [download]

ProgramCheck
Komponen yang dapat digunakan untuk mengecek file executable pada saat startup. Dapat digunakan untuk mengecek apakah suatu file terinfeksi oleh virus atau tidak.

Marquee
Dengan komponen ini Anda dapat membuat teks marque atau teks yang dapat "berjalan".
[homepage] [download]

Language
Komponen untuk mempermudah Anda membuat aplikasi dengan beragam bahasa, seperti bahasa belanda, inggris, spanyol, dan rusia.

IB Object (IBO)
Berisi puluhan komponen yang dapat mempermudah Anda berhubungan dengan Interbase server.
[homepage] [download]




Comments

Popular posts from this blog

Optimalkan Koneksi Internet Dengan "FULL SPEED"

Bagi kita ‘penjelajah internet’ pasti mendambakan koneksi internet yang cepat, sehingga kita dapat membuka halaman web dengan lancar dan mendownload data-data yang kita perlukan di dunia maya. Bayangkan saja, kalau kita berhadapan dengan koneksi yang lelet, padahal kita harus segera menyelesaikan pekerjaan dan apa yang kita butuhkan sebenernya sudah tersedia di internet, ditanggung pasti !

Menghitung Volume Bangun Ruang Dengan PHP

Dalam kesempatan kedua ini saya akan sharing tugas saya yang kedua. yaitu pemrograman PHP, Di dalam tugas ini mahasiswa disuruh menampilkan Volume Bola, kerucut dan kubus.Dengan ketentuan jari-jari,tinggi,sisi yang sudah ditentukan. Untuk lebih jelasnya silahkan lihat dan pelajari program dan outputanya dibawah ini : <? $phi=3.14; $r=7; $t=14; $s=10; $volbola=(4/3)*$phi*$r*$r*$r; $volkerucut=(1/3)*$phi*$r*$r*$t; $volkubus=$s*$s*$s; echo"========================================="; echo"<br/>"; echo"Nama = Fauzan Vega Saputra"; echo"<br/>"; echo"Kelas = TI_B"; echo"<br/>"; echo"NIM = 3085111136"; echo"<br/>"; echo"========================================="; echo"<br/>"; echo"| Menghitung Volume Bola, Kerucut dan Kubus |"; echo"<br/>"; echo"========================================="; echo"<br/>"; echo"...

Program java Menghitung Bangun Kerucut & Tabung

Didalam program ini user menginputkan tinggi dan jari - jari untuk bangun A dan bangun B. kemudian program mengeksekusinya sehingga akan di ketahui luas permukaan dan volume bangun A maupun bangun B, sesuai tinggi dan jari - jari yang telah di inputkan. Berikut contoh programnya : import java.io.*; class fauyan {     double r,s,t;     double phi = 3.14;     double volumekerucut, volumetabung;     double luaskerucut, luastabung; /* Email  : f_zan.hack@yahoo.com Web   : fzan-aquana.blogspot.com             fauzanvs.blogspot.com */     void hitung() {         luaskerucut = (phi * r) * (s + r);         luastabung = (phi* r * 2) * (t + r);         System.out.println(" ");         System.out.p...